- Anda mengunjungi halaman Facebook/situs Web perusahaan target, dengan harapan mendapatkan beberapa nama karyawan perusahaan tersebut, aktivitas ini termasuk?
    
      - A. Pengintaian Aktif
- B. Pengintaian pasif
 
- Anda melakukan ping ke alamat IP server web perusahaan untuk memeriksa apakah lalu lintas ICMP diblokir, aktivitas ini termasuk?
    
      - A. Pengintaian Aktif
- B. Pengintaian pasif
 
- Anda bertemu dengan administrator TI perusahaan target di sebuah pesta undangan. Anda mencoba menggunakan rekayasa sosial untuk mendapatkan lebih banyak informasi tentang sistem dan infrastruktur jaringan mereka. aktivitas ini termasuk?
    
      - A. Pengintaian Aktif
- B. Pengintaian Pasif
 
- target tryhackme.com, kapan di daftarkan/registered?
    
 Cluewhois 
 
- target tryhackme.com, Siapa pendaftar/registar?
    
 Cluewhois 
 
- target tryhackme.com, Perusahaan mana yang digunakan untuk server nama?
    
 Cluewhois 
 
- Periksa catatan TXT dari thmlabs.com. cari flag nya dengan format THM{flag}?
    
 Cluedig, nslookup 
 
- cari permintaan atau query A atau subdomain yang ditemukan dengan target smkharapanbangsa.sch.id? (BONUS tidak wajib)
    
 Cluednsdumspter 
 
- apa port ke-2 yang paling umum digunakan untuk server web nginx?
    
 Clueshodan.io 
 
- silahkan kunjungi situs https://static-labs.tryhackme.cloud/sites/networking-tcp/ cari ada berapa total pertanyaan?
    
Clueinspect javascript, networking tcp sync ack 
 
</details>
soal Vulnerability Analysis
  - Temukan berapa IP public dari v-class.smkharapanbangsa.id!
    
 Cluednsnum, nslookup, ping 
 
- Target v-class.smkharapanbangsa.id, Berapa saja port yang terbuka?
    
 Cluenmap 
 
- Target v-class.smkharapanbangsa.id, sebutkan versi apa yang ada di port 22?
    
 Clue
 
- Target v-class.smkharapanbangsa.id, scan menggunakan owasp zap dan donwload report berupa text html! (BONUS tidak wajib)
    
 Clue
 
Jika mengalami kesulitan, kalian dapat melihat solusinya di sini: jawaban